Salam Budaya,
Berikut ini saya berikan oleh-oleh dari workshop model RPP Kurikulum 2013 mata pelajaran Seni Budaya terbaru yang jelas, detail, dan lengkap. Tidak seperti yang kebanyakan diuplod oleh orang-orang, yang isinya sama semua dan tidak lengkap.
Pada model RPP yang saya uplod ini, dijabarkan secara detail dan jelas mengenai model RPP yang benar pada Kurikulum 2013...
Home » All posts
Saturday, December 28, 2013
Monday, December 23, 2013
GAMBAR DEKORATIF MOTIF HIAS
Pengertian dekoratif adalah menggambar dengan tujuan mengolah suatu permukaan benda menjadi lebih indah. Gambar dekoratif adalah berupa gambar hiasan yang dalam perwujudannya tampak rata, tidak ada kesan ruang jarak jauh dekat atau gelap terang tidak terlalu ditonjolkan.
...
SENI KARAWITAN : DEFINISI, LARAS DAN PERANGKAT GAMELAN

Sejarah karawitan Jawa
Karawitan berasal dari bahasa jawa rawit berarti rumit, berbelit – belit, tetapi rawit juga berarti halus, indah-indah. Sedangkan kata ngrawitberarti suatu karya seni yang memiliki sifat-sifat yang halus, rumit, dan indah
...
PENGERTIAN AKORD DAN MACAM-MACAM AKORD
.jpg)
Akord mempunyai arti yaitu kumpulan tiga nada atau lebih yang bila dimainkan secara bersamaan terdengar harmonis. Akord bisa dimainkan secara terputus-putus ataupun secara bersamaan. Contoh alat musik lainnya yang bisa memainkan akord adalah gitar (akustik dan listrik), organ, electone.
...
BELAJAR MENJADI DIRIGEN / CONDUCTOR

Istilah Dirigen (Belanda : dirigent; Inggris ;conductor) diartikan sebagai pemimpin dan pelatih (dalam hal ini, yang dimaksud adalah memimpin dan melatih sekelompok pemain musik atau paduan suara untuk memainkan karya musik). Jadi dirigen atau konduktor adalah orang yang memimpin sebuah pertunjukan musik/koor melalui gerak isyarat. Orkestra dan...
Sunday, November 24, 2013
Mengenal Tinta Sablon Kaos

Tinta bahan kaos terdiri dari 2 jenis tinta, yaitu tinta yang berbasis
air atau waterbase inks dan tinta yang berbasis minyak atau solvenbase.
Tinta solvenbase sering disebut dengan istilah plastisol.
...
Kain Screen Sablon dan Kegunaannya

Screen berfungsi sebagai perantara tinta
sablon ke media sablon. Screen sablon terdiri dari rangka (bingkai) dan
kain kassa (kain screen). Rangka atau bingkai yang umum atau yang biasa
dipakai oleh tukang sablon terbuat dari kayu, sebaiknya rangka/bingkai
terbuat dari bahan yang stabil, tidak mudah susut, kuat ringan, dan
tahan terhadap...
Peralatan Sablon Kaos (Cetak Saring)

Ini adalah beberapa peralatan yang kita butuhkan untuk sablon kaos/cetak saring :
1. Screen Sablon
Alat ini berfungsi sebagai perantara tinta sablon ke media sablon.
Screen sablon terdiri dari rangka (midangan) dan kain kassa (kain
screen). Rangka biasa dibuat dari kayu atau alumunium. Screen memiliki
berbagai macam ukuran, ada yang...
Cara Memasukkan File EPS ke dalam CorelDraw

Encapsulated PostScript (.eps).
Jika kita sering bermain dengan
gambar vector tentu kita tidak asing lagi dengan file yang berformat
eps, ai, dan cdr. Bagi rekan-rekan yang jagoan design dan sering memakai
Adobe Illustrator tentu sangat faham betul tentang file eps.
...
Sunday, November 17, 2013
Musik Tradisional Jawa
Indonesia negeri yang kaya dengan berbagai macam kebudayaan yang
harus kita banggakan, karena suatu kebudayaan merupakan identitas
pengekspresian dari suatu bangsa. Negara Indonesia terdiri dari berbagai
beribu-ribu pulau dari Sabang sampai Merauke, dan setiap daerah
memiliki beragam budaya sendiri yang merupakan identitas jati diri
kehidupan mereka. Kesenian merupakan pengantar...